Kamis, 02 Desember 2010

Merubah Icon Blog

Berikut Cara Membuat Favicon Blog, Agan-agan pasti bingung nih tetntang apaan sih Fav icon itu?
nah makanya saya kasih judul icon blog agar mudah agan-agan mengerti. kalau menurut saya sulit di jelaskan dengan kata-kata maka saya akan jelaskan dengan gambar Favicon dibawah ini :
Tuh gambar yang ditunjuk panah adalah Favicon, kalau agan mau ganti langsung aja saya kasih tutorialnya yah :
  1. Pertama dan utama sekali, anda harus menyiapkan gambar yang akan dijadikan favicon (16x16 pixel) 
  2. Jika sudah, convert gambar tersebut hingga berekstensi .ico. Anda bisa meng-convert gambar tersebut dengan menggunakan software ini, atau dengan online tool seperti http://www.favicongenerator.com.
  3. Setelah itu, upload favicon anda ke sebuah image hosting yang support dengan .ico lalu anda akan mendapatkan url favicon anda. Contoh: 
  4. Sekarang login ke akun Blogger anda
  5. Pilih Layout > Edit HTML 
  6. Cari kode </head>, lalu paste kode berikut di atasnya:                                                              

  7. Ganti URL-FAVICON-ANDA dengan url favicon yang telah anda upload tadi
  8. Terakhir, klik Save Template.

    Selamat mencoba...
    Jangan lupa kasih komentar ya...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar